detikTravel
Konon, 3 Tebing di Australia Ini Jelmaan Gadis Cantik
Tak hanya Indonesia, Australia juga punya legenda manusia yang menjadi batu. Konon, ada tiga gadis yang diubah menjadi tebing batu, yang sering disebut The Three Sisters.
Kamis, 01 Okt 2015 19:45 WIB







































