detikNews
Eksepsi Mertua Noordin M Top Ditolak Hakim
Eksepsi mertua Noordin M Top, Baridin dan anaknya Ata Alim (24), ditolak majelis hakim. Alhasil, kasus keduanya langsung memasuki pemeriksaan saksi-saksi pekan depan.
Selasa, 13 Jul 2010 13:40 WIB







































