detikNews
BRTI Sinyalir Banyak SMS Premium yang Menjebak Konsumen
Anggota BRTI, Nonot Harsono mengatakan, SMS premium yang menjebak dilakukan dengan cara penawaran SMS broadcast ke banyak nomor pelanggan. Pelanggan diminta berhati-hati.
Kamis, 13 Okt 2011 22:47 WIB







































