Produk tersebut dipilih oleh masyarakat melalui ratusan ribu suara melalui aplikasi Tokopedia yang dihitung mulai dari 23 Oktober hingga 19 November 2023.
Lisa BLACKPINK dikabarkan menolak tawaran kontrak YG Entertainment senilai Rp 578 miliaran. Ini adalah kali kedua Lisa dikabarkan enggan memperpanjang kontrak.