detikHealth
Agar Kulit Tak Bergelambir Saat Berat Badan Turun
Menurunkan berat badan memang bukan perkara mudah bagi beberapa orang. Namun setelah berat badan berhasil turun, masih ada masalah yang menunggu yaitu kulit yang menjadi kendur dan bergelambir.
Selasa, 10 Apr 2012 09:04 WIB







































