detikNews
Sudah Disiram Air Keras, Wanita Ini Dipaksa Rujuk dengan Mantan Suami
Seorang wanita di Bangladesh dipaksa rujuk dengan mantan suami yang menyiramkan air keras ke wajahnya. Sebelumnya, wanita ini menceraikan suaminya yang kepergok selingkuh dengan wanita lain.
Rabu, 28 Nov 2012 11:45 WIB







































