detikNews
Polisi Bekuk Komplotan Pembius di Bus
Berhati-hatilah anda terhadap orang asing yang menawari minuman gratis di dalam bus. Baru-baru ini, Satuan Kejahatan dan Kekerasan Polda Metro Jaya menangkap 3 orang pelaku pembius yang sering beraksi di dalam bus.
Jumat, 12 Des 2008 07:37 WIB







































