detikFood
Tenggiri Bumbu Tauco Pedas
Ikan tengigiri tidak hanya enak diolah menjadi bakso atau tekwan, dengan sedikit kreasi bumbu, ikan tenggiri bisa jadi lauk yang memikat selera. Setelah digoreng, ikan tenggiri diberi bumbu tauco, cabai dan bawang. Bukan hanya aromanya jadi harum tetapi rasanya juga gurih lezat. Mau coba?
Rabu, 07 Nov 2007 09:55 WIB







































