Banjir masih merendam permukiman warga di RW 03 Kampung Rawa Indah, Pegangsaan Dua, Jakarta Utara. Ini membuat sejumlah anak asyik bermain di tengah banjir.
Polda Kalimantan Barat menangkap kreator konten (content creator) asal Pontianak, Rizky Kabah. Rizky Kabah ditangkap setelah diduga menghina suku Dayak.