George Sugama Halim, anak bos Toko Roti yang menganiaya pegawai diamankan polisi. George diamankan usai ibunya memberitahu keberadaan anaknya ke polisi.
Toko roti Lindayes buka suara atas kasus George Sugama Halim, anak bos toko roti penganiaya pegawai di Jaktim. Lindayes minta maaf atas kejadian tersebut.
Polisi akan segera melakukan gelar perkara terhadap anak bos toko roti di Jakarta Timur yang menganiaya pegawai. Langkah ini untuk menetapkan tersangka.