Restoran Indonesia yang baru buka di Suriname ini punya menu Manado enak. Ada bubur Manado, ikan kuah asam, ayam buluh hingga klapertaart enak. Penasaran?
Seblak hingga cilok ternyata masuk dalam daftar resep makanan yang paling dicari di Google tahun ini. Dipadu dengan kuah pedas, rasanya makin nikmat. Nyam!
Memasuki hari ke-10 paling enak menyantap hidangan berkuah hangat. Sup bening bisa jadi inspirasi menu puasa. Kuahnya gurih segar dengan ragam isian enak.