detikNews
2 Orangutan Kalimantan Segera Dilepasliarkan
Ada kabar baik dari upaya pelestarian orangutan. 2 Orangutan kalimantan yang sempat dijadikan peliharaan di Sumut dan Riau, akan segera dilepasliarkan di hutan Kalimantan, setelah dikarantina beberapa tahun.
Rabu, 21 Sep 2011 15:16 WIB







































