Sepakbola
Dua Gol Ronaldinho Benamkan Real
Ronaldinho tampil menggila saat mengantar Barcelona menekuk seteru abadinya Real Madrid di Santiago Bernabeu. Dia mencetak dua dari tiga gol yang menenggelamkan Real 3-0.
Minggu, 20 Nov 2005 04:50 WIB







































