detikHOT kembali diramaikan dengan sederet berita menarik dari dunia hiburan. Salah satunya masih soal kasus yang semakin rumit antara AA Gatot dengan Reza.
Nama Reza Artamevia terseret dalam dugaan pelecehan seksual yang dilakukan Gatot Brajamusti. Menanggapi hal itu tim pengacara Gatot, Achmad Rifai angkat bicara.
Di mana ada Gatot Brajamusti di situ ada Reza Artamevia yang mendukung. Tapi sekarang, Reza justru menjadi salah satu orang yang melaporkan sang guru spiritual.
Gatot Brajamusti bagai disambar petir saat mendengar Reza Artamevia melaporkannya ke polisi. Dia punya versi tersendiri menjawab tudingan pengikut setianya itu.