Anggota Fraksi PKB Abdul Malik Haramain disebut menerima duit proyek e-KTP sebesar USD 37 ribu dalam dakwaan sidang kasus korupsi e-KTP. Abdul membantahnya.
Hanura menyebut akan memanggil Miryam Haryani karena namanya disebut dalam skandal kasus korupsi e-KTP. Sementara Djamal Aziz disebut sudah pindah ke Gerindra.