PLN mengklaim kelistrikan di wilayah banjir longsor Sumut sudah pulih 100%. Pemulihan secara merata ini dilakukan terakhir di Kecamatan Sorkam, Tapanuli Tengah.
PT PLN berhasil pulihkan kelistrikan Sumbar pascabencana banjir. Gubernur Mahyeldi apresiasi kolaborasi cepat untuk kembalikan aktivitas masyarakat normal.
PLN tanggap bencana banjir dan longsor di Aceh dengan mengirim 500 petugas dan material perbaikan. Pemulihan kelistrikan dan bantuan kemanusiaan dilakukan.
PT PLN memastikan pasokan listrik andal selama Nataru 2025-2026 dengan kapasitas 53,9 GW. Persiapan matang dan personel siaga untuk kenyamanan masyarakat.
Program 'Berbagi Cahaya, Menumbuhkan Harapan' PLN hadirkan listrik gratis di Desa Wisata Teluk Buo, membawa harapan baru dan meningkatkan kesejahteraan warga.