detikJateng
Hasil PSIS Vs Persipal: Mahesa Jenar Tinggalkan Posisi Juru Kunci
Hasil manis diraih PSIS Semarang di kandang. Tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar itu berhasil meraih kemenangan tipis atas tamunya Persipal Palu dengan skor 2-0.
Sabtu, 03 Jan 2026 20:56 WIB







































