Trump mengklaim Putin setuju bergabung Dewan Perdamaian bentukannya yang kontroversial. Padahal Putin sendiri mengatakan masih mempelajari proposal Trump.
Pembangunan flyover di Bundaran Taman Pelangi Surabaya direncanakan mulai 2026. Desain masih dalam kajian untuk mengatasi kemacetan, mengadopsi Bundaran Aloha.
Hubungan AS-Iran memanas setelah Trump mengancam akan memusnahkan Iran jika terbukti merencanakan pembunuhan terhadap pemimpin AS. Ketegangan meningkat.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengeluarkan ancaman keras terhadap Iran. Trump mengatakan Iran akan hilang dari muka bumi jika dirinya dibunuh.
Trump berulang kali salah ucap dalam pidatonya di Forum Ekonomi Dunia di Davos. Trump menyebut "Iceland" beberapa kali saat bermaksud mengucapkan Greenland.