Kecelakaan truk kontainer di Jalan Marunda Makmur, Jakut, menghancurkan teras rumah warga. Kerugian diselesaikan secara kekeluargaan tanpa laporan polisi.
Gubernur Provinsi DKI Jakarta Pramono Anung mengatakan bakal membangun dua rumah susun sewa. Selain itu, Pemprov DKI akan merevitalisasi Rusun Marunda.
Viral di media sosial tanggul beton yang didirikan di kawasan pesisir Cilincing, Jakarta Utara. Dinarasikan tanggul tersebut mengganggu aktivitas nelayan.
Mobil diduga milik pensiunan TNI Brigjen (Purn) Hendrawan Ostevan yang tewas di perairan Marunda akhirnya ditemukan. Mobil dalam kondisi penuh dengan lumpur.
Pensiunan Brigjen TNI, Hendrawan Ostevan ditemukan tewas mengambang di perairan Marunda, Jakut. Apa penyebab kematian Hendrawan masih diselidiki polisi.