Mantan Presiden AS Donald Trump selamat dari upaya pembunuhan di lapangan golfnya di Florida dan seseorang yang "berpotensi menjadi tersangka" telah ditahan.
Eks Presiden sekaligus Capres AS, Donald Trump, menjadi target upaya pembunuhan saat bermain golf di Florida, AS. Pelaku, Ryan Routh, dibekuk secret service.
Aparat mengamankan tersangka yang meletuskan tembakan di sektiar Lapangan Golf Trump di Florida, Amerika Serikat. Senjata laras panjang turut diamankan.