Udin Samsudin (50) seorang penambang tewas setelah tertimpa batu sebesar 2 meter yang digalinya dari Bukit Cibuntu, Kecamatan Cicurug,Sukabumi. Ia meninggal setelah dibiarkan beberapa jam dan hanya mendapat pertolongan pijat secara tradisional.
Ini dia satu lagi alternatif wisata olahraga yang tidak jauh dari Jakarta. Desa Jampang di Kemang, Kabupaten Bogor, sedang dikembangkan menjadi desa wisata silat. Wisatawan bisa datang untuk menonton dan belajar silat.
Seperti ditampilkan dalam film 'Merantau', pencak silat mampu unjuk gigi dari serbuan olah raga beladiri luar negeri. Pencak silat pun berkembang lewat perkawinan kebudayaan. Namun, masih banyak tantangan untuk melestarikan pencak silat sebagai budaya nasional.