Untuk kereta yang tetap beroperasi, KAI menyebut ada pengamanan ekstra, yakni dengan penggunaan lokomotif khusus dan pembatasan kecepatan di titik banjir.
Dua rangkaian kereta dari Daop 5 Purwokerto dibatalkan akibat banjir. KAI menerapkan rekayasa operasi dan memberikan pengembalian tiket 100% kepada penumpang.
Pesawat ATR 400 milik Indonesia Air Transport hilang kontak di Maros, Sulawesi Selatan. Pencarian dilakukan oleh TNI dan Basarnas untuk 10 orang di dalamnya.