Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Iskandar Syah mengungkap polisi menggunakan scientific Investigation untuk mendalami kasus kematian Lula.
Polisi mulai memeriksa saksi terkait kematian Lula Lahfah. Polisi juga akan memeriksa Reza Arap untuk dimintai keterangan soal dirinya ada di TKP Lula meninggal