detikNews
Polisi Australia Tawarkan Rp 2,5 M untuk Informasi Wanita Indonesia yang Hilang
Kepolisian Negara Bagian Queensland, Australia, kini menawarkan hadiah setara Rp 2,5 M bagi informasi yang bisa memberi petunjuk bagi pelaku penghilangan Novy Chardon. Novy adalah ibu dua anak asal Indonesia yang bersuamikan orang Australia yang tinggal di Gold Coast.
Kamis, 13 Mar 2014 11:48 WIB







































