detikNews
Beberapa Titik Banjir di Jakbar Mulai Surut
Walau terus diguyur hujan beberapa titik banjir di wilayah Jakarta Barat yang terendam tadi pagi mulai surut. Salah satunya di Jalan S Parman depan Universitas Tarumanegara.
Jumat, 23 Jan 2015 12:04 WIB







































