Sepakbola
Aguero di Atletico Saja
Bursa transfer sudah dibuka, fans Atletico Madrid mulai ketir-ketir tentang masa depan Sergio 'Kun' Aguero. Namun striker internasional Argentina itu mendeklarasikan komitmennya dengan Los Colchoneros.
Jumat, 01 Jan 2010 21:20 WIB







































