Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan mendengar langsung keluhan masyarakat terkait video porno Ariel, Luna Maya, dan Cut Tari. Taufik mendesak Polri tidak berlama-lama menuntaskan pengusutan video 3 artis itu yang telah merusak moral bangsa ini.
Satu lagi warga negara Indonesia memperoleh penghargaan bergengsi di luar negeri. Aktivis Nahdlatul Ulama (NU) Arif Zahmari diangkat sebagai Tokoh Dunia Yale 2010.
Abdullah Sunata yang dibekuk di Klaten, Jawa Tengah, dikenal jago urusan persenjataan. Selain itu, Sunata juga merupakan kelompok sel teroris yang selama ini mencari dana bagi jaringan di Indonesia.
Ali Abdullah (59), terdakwa teror yang dituntut 9 tahun penjara mengaku tidak tahu menahu jaringan teror Marriot-Ritz Carlton seperti dituduhkan jaksa. Lelaki asal Arab Saudi ini pun meminta maaf.
Pemerintah mengaku sudah serius melakukan program deradikalisasi bagi narapidana kasus terorisme. Namun pemerintah tidak bisa memantau para narapidana yang sudah bebas dari tahanan.
Mertua Noordin M Top, Baridin (55) mulai menjalani persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel). Ia didakwa membantu kegiatan teror dengan menyembunyikan Noordin M Top di Cilacap.
Tertangkapnya salah satu pimpinan jaringan terorisme di Aceh, Abdullah Sunata, melengkapi perburuan Densus 88 terhadap jaringan tersebut. Jaringan Aceh ini pun sudah habis.
Penggerebekan rumah di Desa Gelang Wetan, Kecamatan Klaten Utara oleh Densus 88 berhasil membekuk jaringan teroris Abullah Sunata. Pihak keluarga menyerahkan kasus tersebut ke proses hukum.
Ketua Umum DPP Partai Demokrat (PD) Anas Urbaningrum telah selesai menyusun pengurus lengkap DPP PD 2010-2015. Kabinet Anas terdiri 130 orang. Berikut susunan lengkapnya.