detikHealth
Ingin Merasa Kuat dan Berani? Coba Dengarkan Musik Dulu
Musik mampu memancing emosi tertentu pada pendengarnya. Pada musik dengan dentuman bas yang kuat, menurut studi terbaru dapat membuat seseorang merasa lebih kuat dan antusias.
Senin, 11 Agu 2014 10:33 WIB







































