Bisnis Ijazah Satpam Palsu, Bolot Ditangkap Polisi
Bolot benar-benar memanfaatkan situasi di perusahaan tempat dia bekerja. Pria yang mempunyai nama asli Iksan Rachmad (63) ini, nekat berbisnis ijazah satpam palsu untuk puluhan satpam yang bekerja di perusahaan jasa pengamanan yang sama.
Rabu, 26 Jun 2013 17:05 WIB







































