Kerap mengunjungi diskotik, mabuk, dan berpakaian seronok, membuat seorang pemuka agama gerah melihat Britney Spears. Tak tahan, ia mengirim surat terbuka kepada diva muda itu.
Selama Kylie Minogue memerangi kanker, Olivier Martinez setia mendampingi. Namun kini, mereka putus. Kabarnya Olivier selingkuh. Tak marah, Kylie malah membela.
Untuk tampil di hari pernikahan, hampir semua selebriti berlomba menyiapkan gaun teranggun. Di deretan selebriti era modern, Nicole Kidman terpilih sebagai pengantin paling anggun.
Tak kesampaian bertemu bintang idola, replika patung lilin jadi pilihan. Kesempatan itu makin terbuka dengan bertambahnya museum patung lilin Madame Tussauds yang membuka cabang. Dimana saja?
Penghuni baru Hollywood David Beckham punya pesona bak magnet. Salah satu yang tertarik pada pesepakbola tampan ini adalah bos Playboy Hugh Hefner yang katanya ingin melayani Beckham.
Tak akan ada sosok Brad Pitt di Hollywood jika bukan karena stripper alias penari telanjang. Kenyataan itu tak disembunyikan aktor yang selalu mendapat predikat seksi ini.
Sama seperti selebriti Indonesia yang saling gugat cerai, selebriti Hollywood pun melakukannya. Dita Von Teese menggugat cerai Marilyn Manson akhir tahun 2006 lalu. Kini giliran Manson.
Pasangan paling sensasional Inggris, David-Victoria Beckham segera masuk Hollywood. Belum lagi mereka datang, pasangan tersensasional di Amerika, Brad Pitt-Angelina Jolie memilih keluar dari kota yang jadi rumah seabrek selebriti. Ada apa?
Ajang Golden Globe Awards 2007 lalu menyisakan cerita tak mengenakan bagi pasangan yang baru putus cinta, Cameron Diaz dan Justin Timberlake. Masih ada ganjalan antara Cam dan Justin?