detikNews
Tiga Parpol Pendukung Dede-Lex Bentuk Koalisi Babarengan
Tiga partai pendukung pasangan Dede Yusuf dan Lex Laksamana membentuk koalisi yang dinamakan Babarengan. Koalisi tersebut terdiri dari Partai Demokrat (PD), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Amanat Nasional (PAN).
Jumat, 09 Nov 2012 19:27 WIB







































