detikSport
De la Rosa Gantikan Perez di GP Kanada
Sauber sudah menentukan pembalap yang akan menggantikan Sergio Perez yang akan absen di GP Kanada. Dia adalah driver gaek berusia 40 tahun, Pedro De la Rosa.
Sabtu, 11 Jun 2011 07:00 WIB







































