Sekali-sekali jeroan sapi atau ayam bisa jadi suguhan saat menjamu tamu. Tak terbatas hanya diungkep, dibuat gulai atau satai. Asal tahu cara mengolahnya, jeroan bisa jadi lauk istimewa yang lezat dengan aroma yang sedap. Simak saja info berikut ini.
Cuci dahulu jeroan hingga darah dan kotoran larut dalam air sebelum diolah. Saat direbus, tambahkan daun salam atau daun jeruk atau serai dalam air perebusnya agar aroma tajam jeroan berkurang.
Toksoplasma adalah penyakit yang diakibatkan oleh parasit toksoplasma gondii. Tak hanya ditularkan oleh kucing namun juga ditularkan oleh semua jenis satwa.
Kasus flu burung membuat orang menghindari ayam. Padahal ayam adalah sumber gizi yang paling mudah didapat dan murah. Asal cermat memilih dan mengolah ayam, tak perlu khawatir mengkonsumsinya.