detikNews
Marzuki Alie Datang Duluan di Kuala Lumpur
Salah seorang pejabat negara yang datang menonton langsung laga final AFF Suzuki Cup di Stadion Bukit Jalil adalah Ketua DPR Marzuki Alie. Marzuki datang untuk ikut mendukung timnas Merah Putih.
Sabtu, 25 Des 2010 12:13 WIB







































