Sepakbola
Diego Costa Mau Juara Dulu Baru Lancarkan Bahasa Inggris
Penyerang Chelsea Diego Costa memang rajin bikin gol, tetapi rupanya ia justru cenderung malas dalam belajar bahasa Inggris. Pemain Spanyol kelahiran Brasil tersebut berjanji akan lebih tekun mempelajarinya meski ia kini mau meraih gelar juara lebih dulu.
Sabtu, 14 Feb 2015 07:37 WIB







































