Menteri BUMN Erick Thohir tiba terlebih dahulu di Rumah Dinas Wali Kota Solo Loji Gandrung, Solo. Selain Erick ada juga Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Setelah ijab kabul di Jogja, pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono berlanjut di Solo, Jawa Tengah. Dihelat di dua bangunan bersejarah dan jalan utama.