detikInet
Waspadai E-mail Tipuan 'Puteri Diana'
E-mail bermotif penipuan kembali 'merebak'. Kali ini e-mail tersebut memanfaatkan organisasi "The Diana, Princess of Wales Memorial Fund". Ujung-ujungnya, identitas korban akan dicuri. Waspadalah!
Senin, 12 Des 2005 10:35 WIB







































