detikNews
Dua Organisasi Buruh Gelar Aksi di Hari Berbeda, Ada Apa?
Ribuan buruh dari KSPSI menggelar demo hari ini di depan istana negara. Meski demo digelar tak bersamaan dengan buruh lain 1 Mei kemarin, tapi Presiden KSPSI klaim buruh tak pecah.
Jumat, 02 Mei 2014 12:59 WIB







































