detikNews
Sinivasan Masih Diburu Polisi, Kasusnya di Tangan Jaksa
Pendiri kelompok usaha Texmaco, Marimutu Sinivasan, masih diburu. Polisi memastikan bahwa konglomerat itu pun tetap masuk dalam daftar pencarian orang (DPO).
Selasa, 26 Feb 2008 15:57 WIB







































