detikNews
Blogger Bandung Nilai Roy Suryo Tidak Kompeten jadi Pakar IT
Kontroversi seputar foto Roy Suryo yang muncul di situs Depkominfo memancing reaksi banyak pihak. Tidak hanya kecaman, kompetensi Roy Suryo sebagai ahli teknologi informasi pun dipertanyakan.
Rabu, 02 Apr 2008 11:17 WIB







































