detikNews
Poempida: Gugatan Rp 1 T ke Ical Cs Sesuai Kerugian Korban Lapindo
Mantan politisi Golkar Poempida Hidayatulloh menilai gugatan senilai Rp 1 triliun yang diajukan rekannya Agus Gumiwang adalah wajar. Dia mendukung uang gugatan itu untuk korban lumpur Lapindo.
Rabu, 20 Agu 2014 12:03 WIB







































