Wolipop
Jennifer Lopez Wajah Baru L'Oreal Paris 2011
Jennifer Lopez kembali merambah industri kecantikan. Kali ini, J.Lo bukan mengeluarkan perfum terbarunya, melainkan ia dipilih oleh L'Oreal Paris sebagai brand ambasador.
Senin, 06 Des 2010 09:02 WIB







































