Roadshow seminar online media yang digelar detikcom berlanjut di kota Semarang, Jawa Tengah. Sama seperti di Bandung, antusiasme para calon enterpreneur luar biasa. Bahkan, di Krakatau Ballroom Hotel Horison Semarang, perlu ada penambahan kursi.
Roadshow seminar online media yang digelar detikcom berlanjut ke kota Semarang, Jawa Tengah. Sama seperti di Bandung, antusiasme para calon enterpreneur luar biasa. Bahkan, di Hotel Horison Semarang, perlu ada kursi ekstra.
Permintaan daging sapi di 2011 diperkirakan bakal naik 6,5%. Pemerintah bakal melakukan impor untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Para peternak sapi meminta pemerintah meningkatkan produksi dalam negeri.
Wah aksi maling memang bisa menghampiri kita dimana saja dan kapan saja. Gara-gara mobil barunya digasak maling, dara ini akhirnya harus dihukum memakai mobil yang sudah tergolong tua.
Garis wajahnya tegas dengan keriput yang mulai banyak terlihat seiring usia tuanya yang sudah 60 tahun. Tapi semangat belajar bidan Roosmany patut diacungi jempol karena tak pernah surut meski sudah tak muda lagi.
Ketika Pansel mengumumkan nama calon ketua KPK Bambang Widjojanto (BW) dan Busyro Muqoddas (BM), para penggerak antikorupsi merasa lega. Panitia tidak saja memperbaiki kesalahan panitia sebelumnya yang memaksakan nama Antasari Azhar. Lebih dari itu, panitia telah memilih dua sosok yang dijagokan.
Kekuasaan Silvio Berlusconi di AC Milan masih akan bertahan cukup lama. Meski belum merencanakan mundur dari jabatannya, sang presiden sudah mengelus calon penerus yang tak lain adalah anaknya sendiri.