Anggota DPR Nasir Djamil minta Presiden Prabowo tetapkan banjir di Aceh dan sekitarnya sebagai bencana nasional. Kondisi parah, banyak korban dan kerugian.
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa memberi ultimatum satu tahun untuk perbaikan kinerja DJBC. Purbaya ancam bekukan DJBC jika tidak ada perubahan signifikan.
"Ya tentunya saya harus turun dong. Cek juga, tetapi turunnya saya kemarin itu belum bisa diambil kesimpulan arena baru beberapa kali turun," ungkap Maman.
Menkeu Purbaya meminta waktu setahun ke Presiden Prabowo untuk memperbaiki kinerja DJBC. Jika tidak ada perbaikan, Purbaya menyebut DJBC bisa dibekukan.