detikTravel
Air Terjun Namo Blanga, Airnya Sebening Kaca
Bagi Anda yang sedang liburan di Langkat, Sumatera Utara, tak ada salahnya untuk mampir ke destinasi wisata satu ini. Namanya Air Terjun Namo Blanga, air terjun ini begitu istimewa karena airnya sebening kaca. Sungguh indah!
Minggu, 08 Mar 2015 09:57 WIB







































