Menkominfo mengungkapkan yang akan menjadi fokus Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) di tahun 2023, pembangunan BTS 4G hingga peluncuran satelit.
Trafik akses broadband Telkomsel meningkat 11,6% dibanding rerata hari biasa 2022, atau melonjak hingga 13% dibandingkan dengan periode yang sebelumnya.
Dibanding wilayah Jakarta lainnya, Jakarta Timur jadi kawasan yang masih terus berkembang karena banyaknya proyek infrastruktur dan perumahan mewah di sini.