detikNews
Muncul Video Perempuan Petugas Tol Dipukul Pengemudi, Pengelola Turun Tangan
Ramai di medsos, perempuan petugas pintu Tol Palimanan dianiaya oleh pengemudi. Ia dipukul dan kursinya ditendang oleh pengemudi mobil.
Minggu, 06 Nov 2016 15:01 WIB







































