detikInet
F-Secure Tambal Celah pada Antivirusnya
F-Secure telah mengeluarkan patch untuk software antivirusnya. Patch ini dirilis setelah sebuah celah ditemukan 'menganga' pada software tersebut.
Senin, 23 Jan 2006 14:13 WIB







































