detikNews
Pasca Penangkapan Teroris, Polisi Tambah Personel Jaga di Kedubes Myanmar
Pasca penangkapan teroris di Benhil, Jakarta Pusat, aparat kepolisian melakukan peningkatan keamanan di Kedubes Myanmar yang terletak di Jalan Agus Salim, Menteng, Jakarta Pusat. Polisi menambah 25 personel di Kedubes tersebut.
Jumat, 03 Mei 2013 06:45 WIB







































