detikOto
Eric Clapton Modif Ferrari Rp 44 Miliar
Penyanyi Eric Clapton memang hobi otomotif. Tercatat banyak mobil sport terutama merek Ferrari yang dikoleksinya. Namun karena tidak puas dengan performa mobil asal Italia, lantas pria berkacamata itu memodifikasi Ferrari 458 Italia.
Rabu, 28 Mar 2012 11:08 WIB







































